Jika Tautan Rusak atau Halaman Error,

Hubungi Halaman "Kontak Admin"

×

Belajar Rumus Excel Dan Fungsinya Lengkap


Belajar Rumus Excel Dan Fungsinya Lengkap
  • Setelah itu, jika Anda sudah memasukkan rumus SUM tersebut silahkan langsung saja tekan enter untuk mengetahui berapakah jumlahnya.

Hasil rumus SUM

  1. AVERAGE

Rumus AVERAGE mempunyai fungsi utama untuk mencari nilai rata-rata sebuah variabel. Adapun cara menggunakan rumus AVERAGE adalah sebagai berikut ini:



  • Silahkan Anda buat terlebih dahulu sebuah tabel untuk nilai-nilai siswa. Setelah itu Anda bisa langsung memasukkan rumus AVERAGE untuk dapat mengetahui nilai rata-rata siswa. Misalnya saja =AVERAGE(D2:F2) atau seperti pada contoh gambar berikut ini:

Cara Mencari Rumus AVERAGE

  • Apabila Anda sudah memasukkan rumus AVERAGE tersebut silahkan Anda tekan enter. Dengan demikian maka akan langsung muncul berapakah hasilnya.

Hasil Rumus AVERAGE

  1. AND

Fungsi utama dari penggunaan rumus AND adalah untuk dapat menghasilkan nilai TRUE apabila semua argumen yang telah diuji tersebut nilailnya BENAR dan FALSE jika misalnya semua atau salah satu dari argumen nilainya SALAH.

  • Untuk menggunakan fungsi rumus AND, maka langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah dengan membuat tabel dengan memasukkan rumus AND untuk dapat mengetahui TRUE atau FALSE. Seperti misalnya =AND(D2>G2).

Cara Menghitung Rumus AND

  • Selanjutnya jika rumus AND sudah Anda masukkan lalu tekan enter. Dengan demikian bisa langsung diketahui hasilnya apakah TRUE atau FALSE.

Hasil Menghitung Rumus AND

  1. NOT

Kebalikan dari rumus AND, fungsi dari rumus NOT adalah untuk menghasilkan TRUE apabila kondisi yang telah diuji SALAH dan FALSE apabila yang diuji sudah benar.

  • Untuk penggunaan rumus ini, langkah pertama yang harus dilakukan adalah membuat sebuah tabel dan masukan rumus NOT untuk dapat mengetahui hasilnya. Misalnya saja =NOT(G2<G3) seperti gambar berikut ini.

Rumus NOT

  • Langkah kedua, apabila Anda sudah memasukkan rumus NOT selanjutnya tekan enter untuk mengetahui hasilnya.

Hasil Perhitungan rumus NOT

  1. OR

Rumus OR memiliki fungsi untuk menghasilkan TRUE apabila beberapa argumen nilainya BENAR dan FALSE apabila semua argumen SALAH. Berikut ini adalah contoh penulisan rumus OR yang benar:

  • Contoh Penulisan OR

Rumus OR