Jika Tautan Rusak atau Halaman Error,

Hubungi Halaman "Kontak Admin"

×

Menyajikan Data Dengan Histogram Dan Contoh Soal


Sehingga diperoleh tabel distribusi frekuensi berikut.



Berdasarkan tabel, di atas dapat dianalisis data berikut.

  • Berat Badan terberat dari pemain NBA hanya 1 orang dengan berat badan 325 pound = 325 x 0,453 kg = 147,225 kg.
  • Berat badan teringan dari pemain NBA sebanyak 3 orang dengan berat badan 165 Pound = 165 x 0,453 kg = 74,745 kg.
  • Berat badan dengan frekuensi tertinggi diantara 202 sampai 243 pund.

 

2. Diketahui:

Nilai minimal = 350

Nilai maksimal = 550

Jangkauan = R = 550 – 350 = 200

Banyak kelas = p = 7

Panjang kelas =

 

3. Dari data di atas dapat diperhitungkan menjadi berikut.

Dengan begitu, bentuk histogramnya menjadi berikut.

 

4. Kelas modus = kelas ke-4 = 70 – 79 dengan frekuensi 10

Tb = 69,5

Panjang kelas= p = 10

d1 = 10 – 7 = 3

d2 = 10 – 5 = 5

Maka

Baca juga: Cara Menentukan Simpangan Kuartil Dengan Mudah

5. Dari histogram di atas dapat disusun tabel berikut.

Nilai Frekuensi
31 – 35 4
36 – 40 7
41 – 45 9
46 – 50 5
51 – 50 2
Jumlah 27

Baca juga: Cara Membuat Struktur Organisasi Yang Menarik

Demikian pembahasan mengenai materi penyajian data kelompok dengan bentuk histogram. Semoga pembahasan kali ini dapat bermanfaat dan rajinlah untuk belajar lebih giat agar lebih mudah mengerjakan soal-soal pada materi ini. Semangat.