Jika Tautan Rusak atau Halaman Error,

Hubungi Halaman "Kontak Admin"

×

Daftar Lagu Misa Katolik Terbaik Untuk Referensi Ibadah Natal dan Persembahan


Lagu Misa Katolik – Melalui update artikel kali ini kami akan memberikan informasi penting yaitu daftar lagu misa katolik terbaik yang biasa dinyanyikan saat ibadah natal dan persembahan. Simak informasinya sampai tuntas lewat rangkuman berikut ini ya.

Kumpulan Teks Lagu Misa Katolik umumnya digunakan sebagai lagu pembukaan, lagu Tuhan Kasihanilah Kami, lagu Kemuliaan, Mazmur Tanggapan, lagu Persiapan Persembahan, lagu Kudus, lagu Anak Domba Allah, lagu Komunio, lagu Penutup untuk masa biasa, masa Adven, masa Natal, masa Prapaskah, masa Paskah, dan lagu Misa Maria.



Baca juga: Lirik Lagu Tenang Untuk Ibadah Minggu By GMS Live

Baca juga: Lirik Lagu Faomasi Yesu, Lagu Rohani Nias yang Sangat Merdu Oleh Ratosa Zagoto

Referensi terbaik untuk lagu-lagu Misa Katolik sebagai saran yang dapat dinyanyikan dalam perayaan Ekaristi.

Bagi umat Katolik, Misa adalah perayaan ekaristi yang sangat penting dan wajib dihadiri. Misa tidak hanya diadakan pada Hari Minggu, tetapi juga pada perayaan-perayaan khusus seperti Natal, Prapaskah, dan Paskah.

Saat Misa berlangsung, umat Katolik biasanya ikut serta dalam menyanyikan lagu-lagu Misa Katolik. Lagu-lagu Misa Katolik umumnya berupa lagu-lagu rohani yang dinyanyikan untuk memuji dan menyembah Tuhan Yesus Kristus. Lagu-lagu ini dapat dinyanyikan mulai dari awal hingga akhir ibadah.

Teks lengkap dari lagu-lagu Misa Katolik ini dapat ditemukan dalam file PDF yang dapat diunduh di bawah ini:

Pembukaan

Bersukacitalah
Siapkan Diri
Tuhan Memanggilmu
Datang Ya Roh Kudus

Tuhan Kasihanilah

Kasihanilah Kami Ya Tuhan
Kasihanilah Kami Ya Allah
Tuhan Kasihanilah
Tuhan Kasihanilah Kami
Tuhan Kasihanilah Kami
Tuhan Kasihanilah Kami
Ya Tuhan Kasihanilah

Madah Kemuliaan

Kemuliaan Bagi Allah (Madah Kemuliaan)
Gloria (Madah Kemuliaan dalam Bahasa Latin)