Jika Tautan Rusak atau Halaman Error,

Hubungi Halaman "Kontak Admin"

×

Materi Kesamaan Dua Matriks dan Contoh Soal


Kesamaan Dua Matriks dan Contoh Soal –  Matriks dalam matematika biasanya memiliki ciri berbentuk segi empat dengan unsur matematisnya. Biasanya, terdapat beberapa angka di antara kolom dan barisnya.

Kesamaan dua matriks dapat dikatakan sama apabila memiliki jumlah baris dan kolom atau biasa disebut ordo yang sama di setiap selnya. Matriks yang sama memiliki prinsip untuk menentukan bagian komponen pada sel dengan menentukan varibel komponen penyusun matriks. Prinsip ini dihubungkan dengan persamaan matematika yang lain, seperti persamaan linear dua variabel, persamaan kuadrat, hingga algoritma.



Pada sebuah matriks, penemuan bilangan dapat dinamakan sebagai keadaan atau bagian dari matriks. Kegunaan matriks pun dapat digunakan untuk menyelesaikan atau memecahkan masalah transformasi dan pertemuan linear.

Baca juga: Materi Dan Contoh Soal Matriks Kelas 10

Persamaan Dua Matriks

Pada materi persamaan dua matriks, akan selalu bersinggunang dengan ordo matriks. Contoh bentuk ordo matriks dapat berbentuk 2 x 3 yang memiliki makna matriks tersebut terdiri atas 2 baris dan 3 kolom. Matriks dapat dikatakan sebagai persamaan ordo jika jumlah baris dan jumlah kolomnya sama.

Penyusunan bilangan pada ordo matriks dapat dilakukan dengan menyusun tanda kurung secara baris dan kolom. Matriks juga hanya berbentuk bilangan-bilangan sehingga dapat dikatakan sebagai elemen matriks.

Dapat dikatakan sebagai persamaan dua matriks apabila terdapat dua matriks memiliki kesamaan seperti memiliki ordo sama dan memiliki persamaan pada komponen yang sama letaknya. Penyelesaian pada persamaan dua matriks dapat menggunakan metode pengeluaran dan penyamaan komponen yang seletak dalam matriks, lalu dapat menggunakan aljabar untuk menyelesaikannya.

Kesamaan dua matriks ini berkaitan dengan operasi matriks. Penggunaan operasi matriks dapat dilakukan dengan awal di sebelah kiri lalu ke kanan. Matriks sendiri merupakan susunan atau sekelompok bilangan dengan jajaran yang berbentuk persegi panjang. Kelompok matriks akan diatur berdasarkan kolom dan baris dengan meletakkan tanda kurung di antaranya.

Biasanya, tanda kurung pada matriks merupakan tanda kurung siku atau tanda kurung biasa. Selain itu, terdapat baris yang memiliki elemen angka dengan penyusunan horizontal dan kolom yang disusun vertikal.

Dua matriks yang sama akan ditetapkan dengan pemberlakuan konsep berikut.

Baca juga: Materi dan Contoh Soal Matriks Pangkat

Operasi Matriks

1. Penjumlahan Matriks

Pada sebuah matriks yang sama, penjumlahan dapat dilakukan apabila ordonya memang sama. Dalam penambahan posisi atau letak elemen-elemennya juga harus sama.

2. Pengurangan Matriks