Rumus–Rumus Persamaan Kuadrat dan Contoh Soal – Kuadrat merupakan salah satu ilmu matematika yang dimaknai sebagai operasi perhitungan perpangkatan pada variabel tingkat 2. Dengan begitu, kuadrat merupakan nama lain dari angka yang dipangkatkan dengan nilai 2. persamaan kuadrat sendiri adalah persamaan yang terjadi dalam matematika dan memiliki variabel paling tinggi berderajat dua.
Pemahaman mengenai persamaan kuadrat sendiri merupakan sebuah kalimat terbuka dengan pernyataan hubungan sama dengan (=) dan pangkat tertinggi dari sebuah variabel dengan nilai 2. Sebuah persamaan dapat dikatakan sebagai persamaan kuadrat apabilai mempunyai suku dengan pangkatnya memiliki variabel tingkat 2.
Baca juga: Perhitungan Rumus Akar Persamaan Kuadrat
Baca juga: Diskriminan Persamaan Kuadrat Dan Contoh Soal