Friday 22nd of November 2024

Arti Cek Khodam Viral Menurut Pandangan Islam, Buya Yahya : Jangan Dicari Lagi!

Arti Cek Khodam Viral Menurut Pandangan Islam, Buya Yahya : Jangan Dicari Lagi!

--

Diungkap Buya Yahya, khodam mirip dengan Jin qorin yang dikenal masyarakat luas tapi tidak sama. Bahwa tiap manusia memiliki Jin qorin sendiri-sendiri.

Kendati maknanya tak baik dalam islam, khodam perlu diyakini kebenarannya. Karena dalam Islam, kaum muslimin harus meyakini hal gaib. Namun jangan gara-gara hal tersebut, manusia jadi gencar mengecek cek khodam untuk keperluan negatif.


Lebih lanjut, Buya Yahya pun mengingatkan kaum muslimin agar tidak terjerumus dengan jin.

Baca juga: Download APK Bato.to Versi Terbaru v14.0 untuk Android 2024 Baca Manhwa, Manhua, Manga Bahasa Indo Lengkap Uncesored

Baca juga: Cair! Begini Cara Mencairkan Dana BOS 2024 yang Wajib Kamu Tau, Sejumlah Rp52,07 Triliun Untuk Alokasi Pendidikan

"Jin ada. Kalau urusannya dengan jin islam dan sebagainya tetap saja tidak baik. Nabi Sulaiman juga pernah minta tolong kepada jin. Tapi (jika) kita (ber)urusan dengan jin, terjerumus nanti, hawa nafsu nanti, kita menginginkan segala sesuatu dibantu jin, tidak ada baiknya," pungkas Buya Yahya.

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan. Semoga bisa bermanfaat dan selamat mencoba!

Source:

Update Terbaru

RELATED POST