Thursday 26th of December 2024

Sinopsis Novel Father, I Don't Want This Marriage! Viral di TikTok, Kisahkan Perjodohan Seorang Putri dengan Duke!

Sinopsis Novel Father, I Don't Want This Marriage! Viral di TikTok, Kisahkan Perjodohan Seorang Putri dengan Duke!

--

Baca juga: Link Nonton Mahal Ko Ang Mahal Mo (2024) Full Movie Subtitle Indonesia, Angelica Terjebak Cinta Sahabatnya!

Sinopsis Father, I Don't Want This Marriage!

Aku terlahir kembali sebagai Juvelian, karakter jahat di sebuah novel yang kubaca, seorang putri Duke yang dibenci semua orang, dicampakkan oleh kekasihnya, bahkan dibuang oleh ayahnya sendiri yang kemudian mati dengan tragis.


Aku tidak mau berakhir tragis. Aku tidak mau lagi mengejar perhatian Mikhail, dan mengemis cinta ayah. Tujuanku sekarang adalah hidup panjang, tenang dan damai.

Sampai suatu ketika ayah memberi tahu kalau aku akan dijodohkan dengan Putra Mahkota yang terkenal psikopat. Tidak! Aku harus cari cara agar terhindar dari pernikahan itu. Benar, kencan kontrak! Dan murid ayah adalah kandidat yang pas!

Baca juga: Daftar Pemain Film Nurse Abi (2024) Tayang di Vivamax, Diperakan Alessandra Cruz yang Jadi Perawat Sexy!

Baca juga: Nonton Thriller Film Succubus (2024) Subtitle Indonesia Full HD Movie, Teror Hantu Jahat yang Berubah Wujud!

Tanpa ia tahu bahwa murid ayahnya itu adalah putra mahkota yang ia hindari.

Apabila kalian ingin mengetahui kelanjutan cerita dalam novel tersebut, kini dapat dengan mudah mengaksesnya melalui berbagai situs baca online yang tersedia. Saat ini, terdapat banyak platform dan situs baca online gratis yang memungkinkan para pembaca untuk mengeksplorasi cerita-cerita baru.

Nah demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait sinopsis novel Father, I Don't Want This Marriage!. Semoga informasi ini bisa bermanfaat dan selamat membaca kisah seru dan menarik dari petualangan mereka.

Source:

Update Terbaru

RELATED POST