Jika Tautan Rusak atau Halaman Error,

Hubungi Halaman "Kontak Admin"

×

Cara Konversi 1 Ons Berapa Kg


15 kg + 4 ons + 25 gram = 15.425 gram

Penjelasan :



Angka 1000 didapat dari rumus 1 kg = 1000 gram dan angka 100 didapat dari rumus 1 ons = 100 gram.

 

3. Diketahui 1 kilogram telur ayam kampung terdiri dari 16 butir maka hitunglah berapa ons berat rata-rata dari  satu butir telur tersebut?

Pembahasan:

Berat telur adalah 1 kg maka sama nilainya dengan  10 ons, sedangkan jumlah telurnya adalah 16 butir.

Dari sini kita bisa menentukan jika satu butir telurnya adalah = berat dari seluruh telur. Dengan begitu, dapat dihitung seperti ini: 10 : 16 = 0,625 ons.

Jadi, rata-rata berat satu butir telur adalah 0,625 ons.

 

4. Bu Ratna ingin membuat lontong. Beliau mempunyai 1 kg beras yang dibagi dalam 8 kantong plastik untuk dimasak hari ini. Jadi, berapa ons beras dalam setiap kantong plastik itu?

Pembahasan:
Berat beras total = 1 kg = 10 ons
Jumlah kantong = 8
Berat pada kantong = berat beras seluruhnya : jumlah kantong
Jadi, berat beras dari tiap kantong = 10 : 8 = 1,25 ons

5. 1,25 kilogram + 0,4 ons + 10 gram = ….. gram

Pembahasan:

1,25 × 1.000 gram + 0,6 × 100 gram + 10 gram = 1.250 gram + 60 gram + 10 gram

Jadi, 1,25 kilogram + 0,4 ons + 10 gram = 1.320 gram

Penjelasan :